Bisa Melalui ATM! Ini Cara Mudah Melakukan Transfer Saldo Uang dari Bank BRI ke Aplikasi DANA

5 Februari 2024, 17:00 WIB
Cara Mudah Melakukan Transfer Saldo Uang dari Bank BRI ke Aplikasi DANA /

TRENGGALEKPEDIA.COM – Jangan bingung ikuti beberapa langkah ini, berikut cara mudah melakukan transfer saldo uang dari bank BRI ke aplikasi DANA melalui ATM.

Pada era digital saat ini kemudahan akses dalam hal bertransaksi telah berkembang cukup pesat di kalangan masayarakat Indonesia.

Seperti penggunaan dompet digital aplikasi DANA yang memiliki berbagai fitur canggih di dalammnya.

Salah satu dari sekian banyak fitur canggih yang dimiliki aplikasi DANA adalah kalian bisa melakukan transfer saldo uang ke beberapa rekening bank ataupun sebaliknya.

Baca Juga: Buruan Cek! Ada Saldo DANA Gratis dari Pemerintah di 2024, Cair Rp700 Ribu, Ini Syarat dan Caranya

Tanpa perlu waktu yang lama kalian bisa melakukan transfer saldo uang dari bank BRI ke aplikasi dompet digital DANA melalui ATM

Cara Mudah Transfer Saldo Uang dari Aplikasi DANA ke Bank BRI Lewat ATM

Jika kalian ingin melakukan transfer saldo uang dari abnk BRI ke aplikasi DANA tapi masih bingung caranya bagaimana? Jangan Khawatir.

Di dalam artikel ini kita akan memebrikan informasi mengenai cara mudah untuk melakukan transfer saldo uang dari bank BRI ke aplikasi DANA lewat ATM, berikut ulasannya:

Silahkan untuk masuk ke aplikasi dompet digital DANA

Pilih menu “Top Up”

Baca Juga: SIMAK! Cara Cepat Top Up Aplikasi DANA Lewat Internet Banking Bank Jatim, Sangat Mudah dan Efisien

Silahkan klik opsi “Bank Transfer” lalu tekan opsi “Bank BRI”

Silahkan untuk menyimpan nomor virtual yang terdiri dari kode bank 88810 dan nomor Handphone

Setelah itu, silahkan untuk mendatangi ATM

Masukan kartu debit BRI ke ATM

Masukan Pin dengan benar

Pilih “Menu Lainnya”

Klik pembayaran/pembelian

Pilih “Pembayaran Lainnya” diikuti dengan menekan opsi “Briva”

Baca Juga: Silahkan Ikuti Cara Ini! Raih Saldo DANA 2024 Rp700 Ribu dari Pemerintah Secara Gratis

Ketik kode VA DANA

Silahkan untuk memasukan jumlah saldo uang yang sesuai dengan keinginan kalian

Pilih klik opsi lanjut

Jangan lupa untuk mengecek rincian transaksi

Jika sudah benar klik opsi “Yes”

Jika transaksi berhasil kalian akan mendapatkan notitikasi pemberitahuan

Demikianlah informasi mengenai cara mudah melakukan transfer saldo uang dari bank BRI ke aplikasi DANA melalui ATM.***

Editor: Dani Saputra

Tags

Terkini

Terpopuler