Ini Asal Usul Tren Kiyomasa Nande Nande Baka Gambare Gambare yang Viral di TikTok

- 21 Januari 2022, 20:02 WIB
Asal usul Kiyomasa Nande Nande
Asal usul Kiyomasa Nande Nande /Tiger Moba

TRENGGALEKPEDIA.COM - Dari mana asal usul tren Kiyomasa Nande Nande Baka Gambare Gambare yang viral di TikTok? Simak penjelasannya berikut ini.

Belakangan ini warga Indonesia sedang ramai mengikuti sebuah tren yang viral di media sosial terutama TikTok.

Dimana beredar video TikTok yang menirukan suara seroang laki-laki sedang mengucapkan kalimat ‘Kiyomasa Nande Nande Baka Gambare Gambare’.

Bahkan, tren ini sering digunakan oleh para pengguna TikTok dan banyak digunakan oleh netizen di kehidupan sehari-hari.

Hingga mereka merasa kecanduan untuk mengucapkan kalimat ‘Oi Kiyomasa Nande Nande Baka Gambare Gambare’.

Sebenarnya apa arti Kiyomasa Nande Nande Baka Gambare Gambare yang menjadi tren hingga viral di TikTok.

Baca Juga: Apa Arti Kiyomasa Nande Nande Baka Gambare Gambare yang Tren hingga Viral di TikTok?

Kalimat Kiyomasa Nande Nade Baka Gambare Gambare merupakan kalimat yang berasal dari bahasa Jepang.

Dimana kata Kiyomasa sendiri adalah sebuah nama tokoh yang ada di Tokyo Revengers.

Halaman:

Editor: Rendi Mahendra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah