Nikmati Eksotisme Pusat Kabupaten Ponorogo dari Ketinggan, Bonus Suasana Alam yang Sejuk dan Unik

- 15 Februari 2024, 12:00 WIB
Nikmati Eksotisme Pusat Kabupaten Ponorogo dari Ketinggan, Bonus Suasana Alam yang Sejuk dan Unik
Nikmati Eksotisme Pusat Kabupaten Ponorogo dari Ketinggan, Bonus Suasana Alam yang Sejuk dan Unik /FB/

Baca Juga: Wisata Tersembunyi Pantai Pidakan, Tempat Berlibur Eksotis 2024 Pacitan, Ini Alamat, Harga Tiket, Fasiilitas

Suasana Alam yang Sejuk - Tumpak Pare

Wisata alam yang berlokasi di Desa Cempoko, Kecamatan Ngrayun, Kabupaten Ponorogo termasuk menjadi salah satu wisata alam favorit di Ponorogo.

Jadi jika Anda berkunjung ke Ponorogo tanpa pergi ke tempat ini tentunya ada yang yang kurang lengkap.

Tumpak Pare ini cukup Anda tempuh sekitar satu setengah jam dari pusat kota.

Adapun waktu terbaik untuk menikmati panorama Tumpak Pare yang indah ini adalah saat pagi atau siang hari.

Anda akan dimanjakan suasanaya yang sejuk, yang membuat siapa saja berkunjung ke tempat ini akan tergona untuk bersantai ria di tempat ini.

Baca Juga: Melihat Birunya Laut Pantai Teleng Ria, Tempat Wisata Asik 2024 Pacitan, Ini Harga Tiket, Alamat dan Fasilitas

Menikmati Indahnya Pegunungan – Gunung Masjid

Jika Anda hendak berkunjung ke tempat ini Anda harus tau dengan dua istilah nama dari tempat ini.

Ada yang menyebutnya Bukit Teletubies, ada pula yang menyebutnya dengan Gunung Masjid.

Namun tempat ini lebih familiar dengan sebutan Gunung Masjid karena tempat ini lebih mirip kubah daripada bukit Teletubies.

Halaman:

Editor: Dani Saputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah