Selain Pantai! Ini 3 Goa Wisata Pacitan Jawa Timur Suguhkan Keindahan Alam Menakjubkan!

- 8 Juni 2024, 11:05 WIB
Selain Pantai! Ini 3 Goa Wisata Pacitan Jawa Timur Suguhkan Keindahan Alam Menakjubkan!
Selain Pantai! Ini 3 Goa Wisata Pacitan Jawa Timur Suguhkan Keindahan Alam Menakjubkan! /Pariwisata Pacitan/TP

Trenggalek – Pacitan merupakan sabuah kabupaten yang letaknya di Provinsi Jawa Timur, menghadirkan beragam destinasi wisata alam menarik dan akan membuat para pengunjung terkesima. Selain terkenal akan wisata pantai yang menawan, ternyata di Pacitan terdapat berbagai wisata goa yang sangat indah, tidak heran daerah ini memiliki julukan Kota 1001 Goa. 

Menawarkan pengalaman liburan yang seru, wisata goa di Pacitan ini bisa menjadi salah satu rekomendasi untuk kalian yang tengah mencari tujuan liburan bersama dengan keluarga, sahabat, atau pasangan.

Wisata Pacitan

Tanpa berlama-lama lagi, berikut ini kami rangkum 3 goa wisata Pacitan Jawa Timur, tawarkan keindahan alam yang akan membuat kalian menjadi terpana sehingga ingin mengunjunginya lagi dan lagi:

Goa Luweng Ombo

Goa Luweng Ombo
Goa Luweng Ombo

Objek wisata goa yang pertama ada Goa Luweng Ombo, di mana tempat wisata menakjubkan ini beralamatkan di Petung, Kalak, Kecamatan Donorojo, Kabupaten Pacitan, Provinsi Jawa Timur.

Baca Juga: Mana Favoritmu? 3 Tempat Wisata Pacitan Suguhkan Keindahan Alam yang Luar Biasa, Lengkap dengan Alamat

Diketahui bahwa mulut goa tersebut memiliki ukuran sekitar 50 meter, sementara itu untuk kedalaman goa ini kurang lebih 130 meter dari permukaan tanah, sungguh menarik bukan? Kata Ombo sendiri dalam bahasa Jawa memiliki makna yaitu lebar, tidak heran Goa Luweng Ombo tersebut mempunyai area yang cukup luas.

Bagi para pengunjung yang akan berlibur di kawasan wisata alam cantik ini akan disuguhkan dengan bebatuan alam seperti di goa pada umunya, namun selain itu kalian juga dapat menemukan pepohonan yang tumbuh di sekitar area objek wisata ini.

Goa Tabuhan

Goa Tabuhan di Pacitan
Goa Tabuhan di Pacitan Instagram @deddy_santo14

Halaman:

Editor: Dani Saputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah