10 Langkah Skincare Rutin di Malam Hari, Siap Sambut Lebaran dengan Kulit Seperti Bayi

- 8 Mei 2021, 14:38 WIB
Ilustrasi masker wajah.
Ilustrasi masker wajah. /Pexels/Shiny Diamond

TRENGGALEKPEDIA.COM— Perawatan muka paling penting untuk dilakukan, tak hanya pagi hari namun harus dilakukan juga pada malam hari.

Skincare akan bekerja optimal saat kita beristirahat cukup dan penuh nutrisi.

Untuk itu perawatan kulit perlu rutinitas tetap dan dilakukan selalu tanpa henti.

Baca Juga: 6 Zodiak yang Dikenal Pandai Sembunyikan Kegalauan: Ada Aquarius, Aries, Gemini, Virgo, Libra dan Scorpio

Skincare malam memiliki fungsinya masing-masing yang tak kalah penting dalam dilakukan untuk menjaga kulit tetap muda, sehat, dan bercahaya.

Berikut 10 langlah yang dapat kamu lakukan saat menggunakan skincare maam harimu.

Jangan sampai terlewat langkah-langkahnya yaa?

1. Gunakan Pembersih Berbahan Dasar Minyak

Untuk malam hari, pilih pembersih berbahan dasar minyak untuk membersihkan sisa sisa make up saat kamu bekerja atau bahkan pergi keluar.

Halaman:

Editor: Samsul Abidin

Sumber: Cosmopolitan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah