Tips Silaturahmi Lebaran di tengah Pandemi: Pastikan dalam Kondisi Sehat hingga Hindari Menyentuh Wajah

- 11 Mei 2021, 21:41 WIB
Tips Silaturahmi Lebaran di tengah Pandemi.
Tips Silaturahmi Lebaran di tengah Pandemi. /Pexels.com/Mikhail Nilov.

Dianjurkan memilih ruangan paling luas dengan ventilasi yang memadai untuk melaksanakan silaturahmi.

Tak hanya itu, lebih baik untuk membatasi jumlah tamu yang berkunjung.

Selain itu, Anda juga dapat mengajak tamu mengobrol di luar ruangan seperti halaman yang mempunyai sirkulasi udara yang baik.

Anda juga dapat meminta tamu untuk memakai masker dengan harapan mengurangi potensi penyebaran virus.

Baca Juga: Resep Opor Ayam Spesial Ala Mama Lita Masterchef Indonesia Season 5

Keempat, disarankan tidak melakukann jabat tangan.

Masyarakat Indonesia terbiasa berjabat tangan saat bertemu atau mengunjungi orang lain.

Meskipun belum terbiasa bersilaturahmi tanpa bersamalan, ini dilakukan untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan.

Selain itu, lebih baik sebelum berjabat tangan dengan orang lain, terlebih dahulu meminta salaman dengan cara menangkupkan kedua tangan di dada.

Dengan demikian, tidak membuka peluang untuk berjabat tangan, namun tetap sopan.

Halaman:

Editor: Okpriabdhu Mahtinu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah