Khas Lumajang! Ini 10 Rekomendasi Menu Buka Puasa dan 10 Menu Sahur Khas Masyarakat Lumajang Lezat Bergizi

- 8 Maret 2023, 10:53 WIB
Ilustrasi 10 menu berbuka puasa dan 10 menu sahur khas masyarakat Lumajang yang lezat dan bergizi
Ilustrasi 10 menu berbuka puasa dan 10 menu sahur khas masyarakat Lumajang yang lezat dan bergizi /Tangkapan layar dari YouTube Channel Ceceromed Kitchen.

Pepes ikan bisa menjadi salah satu menu berbuka puasa yang cocok bagi kalian yang sedang berada di Lumajang.

Baca Juga: Khas Blitar! Ini 10 Rekomendasi Menu Buka Puasa dan 10 Menu Sahur Masyarakat Blitar, Dijamin Lezat Bergizi

Karena banyak sekali ditemukan penjual makanan dengan salah satu menu yakni pepes ikan, sehingga mudah sekali di jumpai saat di Lumajang.

Selain rasa yang enak pepes ikan banyak disukai masyarakat karena ikan juga mengandung protein yang baik untuk tubuh, jadi akan sangat cocok bila digunakan sebagai menu berbuka puasa.

Nasi Tahu

Menu andalan selanjutnya di Lumajang adalah nasi tahu, yang sudah sejak lama menjadi salah satu menu favorit saat berbuka puasa.

Nasi tahu merupakan nasi dengan campuran potongan tahu, kubis, kacang tanah, dan juga sambel kecap yang pastinya pedas.

Jika kalian suka pedas saat berbuka puasa menu ini, menjadi salah satu menu favorit saat berbuka terutama di Lumajang.

Baca Juga: 10 Rekomendasi Menu Buka Puasa dan 10 Menu Sahur Masyarakat Banyuwangi, Dijamin Lezat Bergizi

Tumis Kangkung

Halaman:

Editor: Dani Saputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x