Simak Rangkaian Ritual Perayaan Hari Raya Nyepi, Tahun Baru Saka 1943

- 14 Maret 2021, 11:11 WIB
Mengenal asal usul Hari Raya Nyepi yang dirayakan umat Hindu pada hari ini Minggu, 14 Maret 2021.*
Mengenal asal usul Hari Raya Nyepi yang dirayakan umat Hindu pada hari ini Minggu, 14 Maret 2021.* /ANTARA/Didik Suhartono

Baca Juga: Mengenal Teknologi Intel Evo, Generasi ke-2 dari Proyek Athena

Pada hari ini juga dilakukan Simakrama atau saling meminta maaf dan memaafkan satu sama lain.

Serta hendaknya umat Hindu saling berkunjung mengucapkan rasa terimakasih.

Semua kegiatan dan pernak-pernik Nyepi diliputi suasana Bhakti di mana dalam usaha umat Hindu memancarkan Kebenaran (Sathyam), Kesucian dan Keheningan (Sivam), dan Keindahan (Sundaram).

Baca Juga: Kapan Mulai Ramadhan 2021? Ini Prediksi Kemunculan Hilal, Masyarakat Bisa Melihat Penentuan Hilal di Link Ini

Melalui berbagai ritual dan spiritual memerangi kejahatan dan nafsu angkara murka manusia merupakan cara yang penting dalam mewujudkan kedamaian.***

Halaman:

Editor: Samsul Abidin

Sumber: Parisada Hindu Dhrama Indonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah