Bikin Sumringah, 159 Desa di Kabupaten Tapanuli Tengah Dapat Pagu Anggaran Tahun 2023 yang Fantastis

- 11 September 2023, 06:48 WIB
Bikin Sumringah, 159 Desa di Kabupaten Tapanuli Tengah Dapat Pagu Anggaran Tahun 2023 yang Fantastis
Bikin Sumringah, 159 Desa di Kabupaten Tapanuli Tengah Dapat Pagu Anggaran Tahun 2023 yang Fantastis /ANTARA/

TRENGGALEKPEDIA.COM – Bikin sumringah masyarakat karena 159 Desa di Kabupaten Tapanuli Tengah mendapat pagu anggaran tahun 2023 dengan nominal yang fantastis

Pemerintah telah memberikan rincian pagu anggaran kepada Kabupaten Tapanuli Tengah yang terdiri dari 159 Desa dengan nominal yang cukup besar tahun 2023, yaitu Rp. 138,507.142,000

Dengan pagu anggaran yang cukup besar ini, Tapanuli Tengah siap berdaya dengan memaksimalkan anggaran tersebut untuk masing-masing desa yang ada.

Tak hanya membahas mengenai Pagu Anggaran untuk Kabupaten Tapanuli Tengah, artikel ini juga akan membahas pagu anggaran untuk kabupaten lain yang ada di Sumatera Utara yang secara keseluruhan mendapat Pagu Anggaran sebesar Rp. 4.542.382.819.000

Baca Juga: 232 Desa Auto Full Senyum, Kabupaten Bener Meriah Provinsi Aceh Dapat Pagu Anggaran 2023 Cukup Besar

Adapun rincian Pagu Anggaran Provinsi Aceh selain kabupaten Tapanuli Tengah untuk 5.417 Desa/Kelurahan sebagai berikut:

 

Kabupaten Tapanuli Utara

Jumlah Desa 241 mendapat Pagu Anggaran Rp. 193,031,650,000

Halaman:

Editor: Dani Saputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah