Gregoria Mariska vs Saena Kawakami di Hylo Open 2021 Hari Ini, Siapa yang Lebih Unggul?

- 2 November 2021, 14:10 WIB
Tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung akan berhadapan dengan wakil Jepang, Saena Kawakami di Hylo Open 2021 har ini, Selasa, 2 November 2021
Tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung akan berhadapan dengan wakil Jepang, Saena Kawakami di Hylo Open 2021 har ini, Selasa, 2 November 2021 /Twitter/@INABadminton/Badminton Photo/

TRENGGALEKPEDIA.COM - Tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung akan berhadapan dengan wakil Jepang, Saena Kawakami hari ini, Selasa, 2 November 2021

Kedua pebulu tangkis tunggal putri tersebut akan bertanding untuk lolos ke babak 16 besar Hylo Open 2021.

Pada pertandingan yang dilaksanakan di Saarlandhalle Saarbrucken, Jerman dimulai pukul 10.00 waktu setempat atau pukul 16.00 WIB, adalah pertemuan ketiga bagi Gregoria Mariska dan Saena Kawakami.

Lantas, siapa yang lebih unggul antara Gregoria Mariska Tunjung dengan Sanea Kawakami?

Dari dua pertandingan sebelumnya, ternyata kedua tunggal putri tersebut masih sama kuat. Gregoria Mariska dan Saena Kawakami masing-masing mengamankan satu kali kemenangan.

Baca Juga: Hafiz Faizal/Gloria Widjaja vs Adam/Julie di HYLO OPEN 2021 Hari Ini: Sempat Absen di French Open 2021

Pada pertandingan pertama yang terjadi pada ajang Victor Far East Malaysia Master tahun 2016, Gregoria Mariska harus mengakui permainan tunggal putri Jepang tersebut.

Pertandingan tersebut dilaksanakan pada 19 Januari 2016, Saena Kawakami berhasil mengalahkan Gregoria Mariska lewat straight game dengan skor akhir 21-14 dan 22-20.

Sementara itu, pertandingan kedua baru terjadi setelah dua tahun kemudian. Tepatnya pada 12 Juli 2018.

Halaman:

Editor: Okpriabdhu Mahtinu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah