Prediksi Arema FC vs Persik Kediri, Asa Macan Putih Raih Poin dari Singo Edan

- 27 Februari 2022, 10:07 WIB
Prediksi Arema FC vs Persik Kediri di BRI Liga 1 hari ini, Minggu, 27 Februari 2022, head to head hingga line up kedua tim
Prediksi Arema FC vs Persik Kediri di BRI Liga 1 hari ini, Minggu, 27 Februari 2022, head to head hingga line up kedua tim /LigaIndonesiaBaru/

Hasil terbaik yang diperolah yakni skor imbang 2-2 pada laga 27 Agustus 2014.

Sementara itu, pada pertandingan putaran pertama BRI Liga 1 yang dilaksanakan 19 November 2021, Persik Kediri kalah dengan skor 2-3 atas Arema FC.

Baca Juga: Prediksi Skor Bali United vs Persipura Jayapura: Stefano Cugur Ingatkan Agar Skuad Bali United Tetap Waspada

Tentunya, skuad Macan Putih ingin mengamankan poin saat bentrok dengan Arema FC.

Di sisi lain, Arema FC juga haus poin untuk kembali merebut posisi di puncak klasemen sementara BRI Liga 1 Indonesia.

Pelatih Persik Kediri, Javier Roca menilai kekalahan Persik Kediri pada putaran pertama bukan hal yang harus ditakuti.

Pada pertandingan ini, kata Javier Roca, bukan masalah balas dendam, namun pertandiangan melawan Arema FC sebelumnya menjadi sebuah pelajaran.

Selain itu, pertandingan dimulai dengan skor 0-0 sehingga kedua tim memiliki peluang yang sama untuk meraih hasil yang maksimal.

"Tentunya, di lapangan nanti ada 11 pemain yang akan bertanding, kami akan berusaha semaksimal mungkin untuk meraih hasil yang terbaik saat melawan Arema," katanya, saat konferensi pers.

Selain itu, para pemain Persik Kediri diprediksi tidak ada yang absen dalam laga ini.

Halaman:

Editor: Okpriabdhu Mahtinu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah