Tanggal 27 Januari 2022 Hari Apa, Ada Peristiwa Apa? Ternyata Ada Peristiwa Ini…

- 25 Januari 2022, 11:00 WIB
Tanggal 27 Januari 2022 Hari Apa, Ada Peristiwa Apa? Ternyata Ada Peristiwa Ini…
Tanggal 27 Januari 2022 Hari Apa, Ada Peristiwa Apa? Ternyata Ada Peristiwa Ini… /OlgaVolkovitskaia/PIXABAY

TRENGGALEKPEDIA.COM – Tanggal 27 Januari 2022 hari Kamis Pon neptu 15 dalam tanggal Jawa tepat tanggal 23 Jumadil Akhir dino kapitu.

Ada banyak peristiwa yang terjadi di tanggal 27 Januari sepanjang tahun di antaranya ada hari meninggalnya tokoh besar yakni:

Tahun 1901, meninggalnya seorang  Komponis bernama Giuseppe Verdi

Tahun 1950, meninggalnya seorang ahli Botani Swiss bernama Henri François Pittier

Tahun 2008, meninggalnya Presiden Indonesia yang ke-dua yakni Soeharto

Sebelum menuju peristiwa lain, mari simak informasi tentang Kamis Pon yang merupakan hari pasaran di tanggal 27 Jnauari 2022.

Kamis Pon, seseorang yang lahir di hari Kamis Pon cenderung pendiam dan kalem, namun jika didekati dan emosinya dipancing bisa saja tersulut.

Selain itu, Kamis Pon adalah pemilik tekad yang sangat kuat dan pantang menyerah dalam menggapai sesuatu yang ia inginkan.

Baca Juga: Tanggal 26 Januari Memperingati Hari Apa? Ini Peristiwa 26 Januari Sepanjang Tahun, Banyak Pertempuran Terjadi

Halaman:

Editor: Okpriabdhu Mahtinu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x