Berniat Membeli Laptop Bekas? Perhatikan 7 Langkah Berikut Ini

- 7 Februari 2023, 20:27 WIB
Berniat Membeli Laptop Bekas, Perhatikan Hal Berikut
Berniat Membeli Laptop Bekas, Perhatikan Hal Berikut /lenovo.com

TRENGGALEKPEDIA.COM - Laptop saat ini menjadi barang yang seringkali dibutuhkan oleh masyarakat, utamanya mahasiswa, pekerja kantoran, dosen, guru dan lainya.

Laptop memiliki peranan yang sangat penting untuk menyelesaikan suatu tugas dan pekerjaan.

Dengan adanya laptop segala tugas dan pekerjaan akan mudah untuk diselesaikan.

Kegunaan dari laptop juga banyak sekali seperti membuat dokumen di ms word, membuat slide presentasi di power point, membuat tabel angka dan lain sebagainya di exel, digunakan sebagai editing foto seperti Corel draw, Photoshop, mengedit video di aplikasi Filmora, Adobe Premiere, untuk menjelajah di internet dan lain sebagainya.

Baca Juga: Prakerja 2023 Kembali Dibuka, Berikut Cara Mendaftar dan Rincian Biaya yang Didapat

Maka tidak heran jika banyak para mahasiswa dan pekerja kantoran lainnya menggunakan laptop dengan maksud untuk membantu menyelesaikan tugas dan pekerjaan.

Namun juga banyak dari masyarakat yang belum mengetahui spesifikasi laptop yang mumpuni dan mampu untuk diajak menyelesaikan suatu pekerjaan.

Hal ini dikarenakan laptop memiliki banyak sekali merk, type, jenis prosesor dan lain sebagainya, yang membuat masyarakat bingung dalam membedakan laptop mana yang layak untuk dibeli dan sesuai kemampuan.

Banyak laptop bekas atau seken yang keluaran dahulu yang kini masih layak dan bisa digunakan untuk menyelesaikan tugas sehari-hari.

Halaman:

Editor: Dani Saputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x