Tanggal 25 Oktober 2021 Memperingati Hari Apa? Berikut Deretan Persitiwa Tanggal 25 Oktober Sepanjang Tahun

- 24 Oktober 2021, 17:58 WIB
Tanggal 25 Oktober 2021 Memperingati Hari Apa? Berikut Deretan Persitiwa Tanggal 25 Oktober Sepanjang Tahun
Tanggal 25 Oktober 2021 Memperingati Hari Apa? Berikut Deretan Persitiwa Tanggal 25 Oktober Sepanjang Tahun /PIXABAY

TRENGGALEKPEDIA.COM – Artikel ini berisi tentang deretan peristiwa tanggal 25 OKtober sepanjang tahun.

25 Oktober dalam kalender Gregorian merupakan hari yang ke 298 sedangkan menurut tahun kabisat adalah hari yang ke 299.

Berikut ini adalah deretan peristiwa yang terjadi tanggal 25 Oktober sepanjang tahun:

Pada tahun 1785 terjadi sebuah peristiwa yakni ditemukannya Galaksi NGC 36 oleh William Herschel.

Pada tahun 1881 terjadi sebuah peristiwa yakni Hari Kelahirannya Pablo Piccaso.

Pada tahun 1944 terjadi sebuah peristiwa yakni Pertempuran Teluk Leyte, pertempuran maritim terbesar dalam sejarah yang berlangsung di Filipina dan di sekitarnya, pertempuran tersebut berlangsung antara Angkatan Laut Kekaisaran Jepang dan Armada Ketiga AS dan Armada Ketujuh AS.

Pada tahun 1945 terjadi sebuah peristiwa yakni Sekutu mendaratkan 6.000 pasukan dari Divisi 23 yang dipimpin oleh Brigadir Jenderal Mallaby di Surabaya untuk melucuti tentara Jepang.

Baca Juga: 27 LINK Twibbon Hari Dokter Nasional 2021 Diperingati Tanggal 24 Oktober 2021, Selamat Hari Dokter Nasional

Pada tahun 2001 terjadi sebuah peristiwa yakni Peluncuran Windows XP oleh Microsoft

Halaman:

Editor: Dani Saputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah