PROFIL dan Biodata Syahrul Trisna Fadillah, Kiper Timnas Indonesia: Umur, Karir, Asal Klub hingga Instagram

- 27 Desember 2021, 06:30 WIB
PROFIL dan Biodata Syahrul Trisna Fadillah, Kiper Timnas di AFF Suzuki Cup 2020, Ada Agama dan Instagram
PROFIL dan Biodata Syahrul Trisna Fadillah, Kiper Timnas di AFF Suzuki Cup 2020, Ada Agama dan Instagram /Instagram @syahrulfadil1

TRENGGALEKPEDIA.COM – Profil dan biodata Syahrul Trisna Fadillah, kiper Timnas Indonesia di AFF Suzuki Cup 2020.

Selain sebagai pemain sepak bola, Syahrul Trisna Fadillah merupakan anggota militer dengan pangkat sersan dua.

Pemain kelahiran 26 November 1995 tersebut kini mencatatkan diri sebagai kiper atau penjaga gawang profesional Indonesia.

Saat ini Syahrul Trisna Fadillah bermain di klub besar BRI Liga 1, Persikabo 1973. Ia dipercaya untuk menjaga gawang Persikabo 1973.

Pengenalan dalam dunia sepak bola dimulai ketika Syahrul Trisna Fadillah bergabung di SSB AMTRI, Beran, Tridadi, Sleman, Yogyakarta.

Debut pertamanya ia mulai ketika memperkuat klub amatir lokal PSST Tridadi dalam kompetisi lokal yang diadakan di Sleman.

Karirnya berlanjut ketika tahun 2013 ia dipercaya untuk menjadi kiper atau penjaga gawang Persab Brebes.

Baca Juga: PROFIL dan Biodata Ernando Ari Sutaryadi, Kiper Timnas Indonesia di AFF Suzuki Cup 2020: Agama dan Instagram

Setahun kemudian, yaitu pada tahun 2014 Syahrul Trisna Fadillah berlaga pada klub di Divisi 3 Liga Indonesia.

Halaman:

Editor: Dani Saputra

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah