Makna-makna Hewan yang Mewakili Dirimu di Kuis Hari Bumi, Ada Trenggiling, Mamut Berbulu, dan Karang

- 15 Maret 2022, 13:13 WIB
Hewan-hewan yang Muncul di Kuis Hari Bumi
Hewan-hewan yang Muncul di Kuis Hari Bumi /Friska/tangkapan layar google

6. Lebah madu

Lebah madu memiliki makna bahwa kamu mampu menyisihkan waktu unutk menyerbuki bunga artinya kamu mampu untuk membahagiakan orang lain demi dirimu meski kamu seorang yang pekerja keras.

7. Udang setandu

Udang setandu menggambarkan sosok dirimu yang misterius dan cantik, kamu tidak pernah ragu untuk menyerang menggunakan cakarmu yang kuat, menyengat, dan mencabik mangsa.

8. Mamut berbulu

Mamut berbulu menggambarkan sosok dirimu yang begitu unik. Secara teknis mamut berbulu memang sudah punah, namun ditangan para ilmuwan hebat, mungkin suatu hari kloningmu akan tercipta.

9. Ratel

Ratel menggambarkan pribadimu yang pemberani sehingga teman baikmu selalu bisa mengandalkanmu untuk  menakuti singa atau melawan ular kobra yang begitu mematikan.

Itulah 9 makna hewan yang muncul dalam Kuis Hari Bumi yang viral di Twitter, Instagram, Google.***

Halaman:

Editor: Okpriabdhu Mahtinu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah