Arti Ayam Berkokok di Malam Hari Menurut Primbon Jawa, Tak Cuma Tanda Keganjilan tapi Juga Isyaratkan Hal Baik

- 5 Juli 2022, 10:41 WIB
Ilustrasi Arti Ayam Berkokok
Ilustrasi Arti Ayam Berkokok /Unsplash.com/

TRENGGALEKPEDIA.COM – Arti ayam berkokok di malam hari menurut primbon Jawa ternyata memiliki berbagai macam makna.

Arti ayam berkokok di malam hari menurut primbon Jawa salah satunya adalah mungkin sebagai pertanda adanya keganjilan.

Dilansir dari Lingkar Kediri, berikut ini adalah arti ayam berkokok di malam hari menurut primbon Jawa:

1. Ayam Berkokok pada Jam 16.00 hingga 21.00

Bila ayam berkokok pada jam 16.00 hingga 21.00 maka hal tersebut memiliki arti bahwa di daerah itu mungkin akan terjadi atau muncul fitnah, tanda ini juga di tetapkan oleh nenek moyang terdahulu dan tertulis di primbon.

2. Ayam Berkokok pada Jam 21.00 hingga 22.00

Ayam berkokok sekitar jam tersebut mempunyai arti bahwa mungkin akan timbul sebuah aib, seperti contohnya akan ada gadis atau janda yang hamil diluar nikah kemudian selang beberapa hari warga sekitar akan mengetahuinya.

3. Ayam Berkokok pada Jam 22.00 hingga 24.00

Baca Juga: Jangan Disimpan! Berikut 7 Barang Ini Konon Membuat Anda Sial Menurut Primbon Jawa

Halaman:

Editor: Rendi Mahendra

Sumber: Lingkar Kediri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah