Top 10 Besar Rating TV Indonesia dan Sinetron: Ikatan Cinta Anjlok, SCTV Naik Berkat Piala Dunia

- 26 November 2022, 13:05 WIB
Performa Rating Ikatan Cinta Anjlok Usai Piala Dunia 2022
Performa Rating Ikatan Cinta Anjlok Usai Piala Dunia 2022 /Instagram @sctv

TRENGGALEKPEDIA.COM – Artikel ini mengulas informasi Top 10 besar rating sinetron dan TV Indonesia terbaru pada Kamis, 24 November 2022.

Performa rating sinetron Ikatan Cinta tercatat paling buruk sejak tayang perdana pada 19 Oktober 2020.

Banyak penonton dibuat penasaran dengan perolehan rating sinetron Ikatan Cinta berada di posisi berapa.

Seperti yang diketahui, rating Ikatan Cinta kurang stabil usai kehadiran beberapa sinetron baru SCTV.

Baca Juga: 10 Daftar Pemain Series My Comic Boyfriend Lengkap Nama Aslinya, Sedang Tayang di Vision+

Tercatat Ikatan Cinta kerap digusur dari posisi puncak klasmen sementara Top 10 besar rating sinetron dan TV.

Meski begitu Ikatan Cinta masih berada di posisi 5 besar. Sayangnya performa rating sinetron dibintangi Arya Saloka per 24 November 2022 kejutkan penggemar.

Performa rating sinetron Ikatan Cinta terpantau berada di posisi 7 besar. Sangat anjlok dibandingkan perolehan biasanya.

Anjloknya rating Ikatan Cinta dikarenakan pagelaran Piala Dunia 2022. Beberapa staisun TV tayangkan pertandingan secara langsung.

Selama ajang sepak bola ‘Piala Dunia’ masih berlangsung, puncak klasmen rating didominasi laga tersebut.

Halaman:

Editor: Rendi Mahendra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x