Jelajahi Pesona Surabaya: Rekomendasi 3 Tempat Wisata Wajib Kunjungi

- 1 Juli 2024, 10:30 WIB
Jelajahi Pesona Surabaya: Rekomendasi 3 Tempat Wisata Wajib Kunjungi
Jelajahi Pesona Surabaya: Rekomendasi 3 Tempat Wisata Wajib Kunjungi /surabaya.go.id/

Trenggalek - Surabaya, kota pahlawan yang sarat sejarah dan budaya, kini menjelma menjadi destinasi wisata menarik di Jawa Timur. Perpaduan modernitas dan tradisi terpancar dari berbagai sudut kota, menawarkan petualangan tak terlupakan bagi para pelancong.

Rekomendasi 3 Tempat Wisata di Surabaya

Bagi Anda yang ingin menjelajahi pesona daerah Surabaya, berikut ini 3 rekomendasi tempat wisata yang wajib untuk dikunjungi:

Hutan Bambu Keputih: Sensasi Jepang di Tengah Kota

Hutan Bambu Keputih Surabaya
Hutan Bambu Keputih Surabaya

Terletak di kawasan Keputih, Surabaya, Hutan Bambu Keputih menghadirkan nuansa Jepang yang menawan. Deretan pohon bambu yang menjulang tinggi menciptakan atmosfer asri dan rindang, bagaikan berada di negeri sakura. Pengunjung dapat berjalan kaki menyusuri jalan setapak, berfoto dengan latar belakang bambu yang instagramable, atau bersantai menikmati ketenangan alam.

Kelenteng Sanggar Agung: Kemegahan Arsitektur Tionghoa

Kelenteng Sanggar Agung, yang juga dikenal sebagai Vihara Sanggar Agung, merupakan salah satu kelenteng terbesar di Indonesia.

Baca Juga: Ternyata Segini Harga Tiketnya! Keindahan Pantai Balanan, Wisata Situbondo Paling Memukau, Catat Alamat

Berdiri megah di kawasan Kenjeran, kelenteng ini menawarkan perpaduan arsitektur Tiongkok yang memukau dan suasana religius yang tenang. Pengunjung dapat menjelajahi berbagai bangunan kelenteng, berdoa di altar utama, atau mengagumi patung-patung Buddha yang menawan.

Tugu Pahlawan: Menelusuri Jejak Sejarah Kota Pahlawan

Tugu Pahlawan Surabaya
Tugu Pahlawan Surabaya Kemendikbud

Tugu Pahlawan merupakan ikonik Kota Surabaya yang wajib dikunjungi. Di mana Monumen tersebut dibangun untuk mengenang jasa dan perjuangan pahlawan ketika pertemuran pada 10 November 1945 lalu.

Halaman:

Editor: Dani Saputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah