Bikin Kenyang, 4 Warung Makan Padang di Kabupaten Ponorogo Ini Cocok untuk Berbuka Puasa

- 24 Maret 2024, 16:00 WIB
Bikin Kenyang, 4 Warung Makan Padang di Kabupaten Ponorogo Ini Cocok untuk Berbuka Puasa / Tangkapan Layar Youtube
Bikin Kenyang, 4 Warung Makan Padang di Kabupaten Ponorogo Ini Cocok untuk Berbuka Puasa / Tangkapan Layar Youtube /

2. Rumah Makan Padang Murah

Baca Juga: INFO TERKINI Inilah Kuliner Khas Trenggalek yang Cocok Sebagai Makanan Utama Buka Puasa Ramadhan 2024

Rumah Makan yang kedua ini juga salah satu favorit masyarakat Ponorogo untuk menyantap masakan Padang. Pascalnya jika kalian makan di rumah makan Padang murah ini kalian akan disajikan dengan pengalaman makan nasi Padang yang memuaskan. Salah satunya adalah di rasa yang ditawarkan pada masakan Padangnya.

Bumbunya yang kental dan kaya rempah membuat masakan padang di sini lezat sekali. Berlokasi di Jln. Gajah Mada No.14, Pesantren, Bangunsari, Kec. Ponorogo. Rumah makan ini tak sepi pengunjung selalu ramai pengunjung. Konsep yang ditawarkan Rumah makan Padang ini adalah prasmanan.

Jadi pembeli bisa mengambil sepuasnya sesuai selera kalian. Harga yang ditawarkanya pun juga terjangkau. Yuk cobain rumah makan Padang ini.

3. Masakan Padang Kawan Lamo Murah Mantap

Baca Juga: Mengenal Sego Tiwul, Makanan Khas Trenggalek, Jawa Timur yang Maknyus dan Nampol Rasanya

Di urutan ke tiga ada Masakan Padang Kawan Lamo Murah Mantap. Berlokasi di Jln. Letjend Suprapto, Singosaren, Kec. Jenangan, Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur. Warung Padang ini juga menjadi pilihan masyarakat Ponorogo untuk menyantap masakan Padang.

Menu di warung ini juga bervariasi, harga yang dibandrol pun cukup terjangkau, serta konsep tempat yang ditawarkanya pun luas dan nyaman. Membuat pengalaman pembeli ketika menyantap hidangan Padang ini sangat puas dan ingin kembali lagi. Selain itu pembeli juga bisa memilih sendiri menu sesuai dengan selera mereka.

Warung Padang ini patut jika menjadi pilihan favorit warga Ponorogo untuk menyantap masakan Padang. Tunggu apalagi yuk ajak teman kalian untuk menikmati masakan Padang di sini. Oiya, warung padang ini juga cocok untuk buka puasa lo!

4. Masakan Padang Restubundo Baru

Baca Juga: Buka Puasa Nikmat! 4 Rekomendasi Kuliner Legendaris Kota Malang yang Cocok untuk Berbuka Puasa

Berloaksi di Jl. Raya Ponorogo-Geger, Gadeg, Cekok, Kec. Babadan, Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur. Juga menjadi salah satu favorit warung Padang pilihan warga Ponorogo. Di sini kalian bisa menyantap masakan padang dengan rasa yang lezat.

Halaman:

Editor: Dani Saputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah