Parah! Pihak Hotel Diduga Peras WNI dari Luar Negeri hingga Belasan Juta Rupiah: Modus Positifkan Hasil PCR

- 29 Juli 2021, 22:26 WIB
Parah! Pihak Hotel Diduga Peras WNI dari Luar Negeri hingga Belasan Juta Rupiah: Modus Positifkan Hasil PCR
Parah! Pihak Hotel Diduga Peras WNI dari Luar Negeri hingga Belasan Juta Rupiah: Modus Positifkan Hasil PCR /Pixabay/frolicsomepl/

TRENGGALEKPEDIA.COM - Dugaan pemerasan dilakukan oleh salah satu pengelola hotel kepada Warga Negara Indonesia (WNI) yang pulang dari luar negeri.

Dikabarkan jika modus yang dilakukan oleh pihak pengelola hotel yakni dengan merekayasa hasil tes swab PCR.

Dugaan ini muncul lantaran beberapa WNI yang pulang dari luar negeri mengungkapkan kejanggalan saat menjalani tes swab PCR dan menjalani karantina mandiri setelah tiba di Indonesia.

Diduga, pihak pengelola hotel sengaja membuat hasil tes swab PCR positif.

Dengan hasil tes swab PCR yang positif, WNI yang tiba di Indonesia akan diminta untuk menjalani karantina di hotel tersebut.

Namun, selama karantina, WNI yang menjalani isolasi mandiri harus merogoh kocek belasan juta rupiah.

Salah satu WNI yang merasakan kejanggalan tersebut adalah pasangan suami istri asal Bandung, IQ (laki-laki) dan SC (perempuan).

Menurut pengakuan IQ, dia merasa ada yang janggal setelah tiba di bandara dan dihampiri oleh beberapa agen hotel.

Baca Juga: Intip Pesona Adik Zehra Gunes, Irem Gunes Atlet Bola Voli Putri Turki

Halaman:

Editor: Okpriabdhu Mahtinu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x