Nilai Ambang Batas Passing Grade PPPK Guru 2021, Serta Bocoran Soal PPPK Kompetensi Teknis

- 13 September 2021, 16:23 WIB
Nilai Ambang Batas Passing Grade PPPK Guru 2021, Serta Bocoran Soal PPPK Kompetensi Teknis.
Nilai Ambang Batas Passing Grade PPPK Guru 2021, Serta Bocoran Soal PPPK Kompetensi Teknis. /KemenPAN RB/

4.Kemampuan individu untuk mengendalikan diri. 

5.Rasa empati. 

Soal dan Materi PPPK Kompetensi Sosial Kultural harus dikerjakan peserta dengan batasan waktu 40 menit. 

-Materi Kompetensi Wawancara Berbasis Komputer. 

Materi kompetensi wawancara akan berisi soal pilihan ganda.

Soal berjumlah 10 buah, berupa tanya jawab terkait dengan pengetahuan dan kompetensi peserta sesuai dengan bidang jabatan dan jenjang pendidikan sesuai yang dilamar. 

Materi kompetensi wawancara harus dikerjakan dalam waktu 10 menit. 

Passing Grade PPPK 2021

Dikutip dari Keputusan Menteri PANRB No. 1127/2021, dinyatakan jika tiap materi uji seleksi kompetensi PPPK guru punya passing grade yang berbeda.

Untuk soal kompetensi teknis, jawaban benar bernilai 5 poin, jika salah atau tidak menjawab bernilai 0 poin. 

Halaman:

Editor: Rendi Mahendra

Sumber: Kemendikbud Kemenpan RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah