Klasemen MotoGP 2021 Hari Ini Pasca Algarve Portugal, Francesco Bagnaia Sulit Mengejar Fabio Quartararo

- 11 November 2021, 14:26 WIB
Klasemen MotoGP 2021 Hari Ini Pasca Algarve Portugal, Francesco Bagnaia Sulit Mengejar Fabio Quartararo
Klasemen MotoGP 2021 Hari Ini Pasca Algarve Portugal, Francesco Bagnaia Sulit Mengejar Fabio Quartararo /Tangkapan layar Instagram/@motogp//

TRENGGALEKPEDIA.COM - Pebalap MotoGP Francesco dalam performa terbaiknya menjelang akhir musim 2021. Meskipun meraih gelar juara pada race Algarve Portugal, namun Fabio Quartararo masih terlalu kokoh.

Pada race Algarve International Circuit, Portugal yang dilaksanakan pada 7 November 2021, Francesco Bagnaia keluar sebagai juara pertama.

Pebalap dari tim Ducati Lenovo Team ini mencatakan waktu 38'17.720. Dari hasil race tersebut, Bagnaia mendapatkan tambahan 25 poin.

Meskipun Bagnaia keluar sebagai juara di race Algarve Portugal, namun cukup sulit untuk menggeser posisi Quartararo.

Baca Juga: Klasemen MotoGP 2021, Francesco Bagnaia Mantap Sebagai Runner Up, Joan Mir Peringkat ke 3

Meskipun pebalap dari Prancis tersebut tidak mendapat tambahan poin setelah berlaga di Algarve, perolehan poin cukup sulit untuk dikejar.

Pada race Emilia Romagna, Italia, Quartararo sudah mengumpulkan 267 poin. Saat ini, pebalap 

Sementara itu, di posisi kedua ada pebalap dari Team Suzuki Ecstar, Joan Mir. Pebalah asal Spanyol itu berhak mendapat tambahan 20 poin.

Dengan demikian, pemilik nomor 36 di MotoGP tersebut, saat ini berada di peringkat 3 klasemen MotoGP 2021.

Halaman:

Editor: Okpriabdhu Mahtinu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x