Update Klasemen BRI Liga 1 Indonesia, Persib Ditahan Persebaya hingga Persik Tergusur

- 20 Maret 2022, 06:00 WIB
Update klasemen terbaru BRI Liga 1 Indonesia di pekan 32, Persib harus rela ditahan imbang Persebaya hingga Persik tergusur dari posisi 9
Update klasemen terbaru BRI Liga 1 Indonesia di pekan 32, Persib harus rela ditahan imbang Persebaya hingga Persik tergusur dari posisi 9 /Instagram @liga1match

TRENGGALEKPEDIA.COM - Update klesemen sementara BRI Liga 1 Indonesia 2021/2022, di akhir musim pertandingan semakin ketat.

Hingga hari ini, Minggu, 20 Maret 2022 sudah ada tiga tim yang bertanding pada hari pertama pekan ke-32 BRI Liga 1 Indonesia musim ini.

Pertandingan pertama mempertemukan Persik Kediri kontra Barito Putera di Stadion Kapten I Wayang Dipta pada Sabtu, 19 Maret 2022 pukul 15.15 WIB.

Momok Macan Putih, julukan Persik Kediri tercipta sejak menit-menit awal babak pertama.

Rafael Feital da Silva yang lolos jebakan offside mampu memanfaatkan umpan lambung yang kemudian dikonversi menjadi gol pada menit ke-6'.

Tertinggal dari Laskar Antasari, Persik mencoba untuk menciptakan gol balasan, namun beberapa pelaung belum mengubah kedudukan.

Keunggulan Barito Putera 1-0 atas Persik bertahan hingga babak pertama usai.

Pada babak kedua, Persik kembali bermain menyerang. Di sisi lain, para pemain Barito Putera juga memberikan serangan balasan.

Puncaknya, Muhammad Buyung Ismu Lessy menggandakan keunggulan Barito Putera pada menit 84' setelah menyelesaikan umpan silang.

Halaman:

Editor: Okpriabdhu Mahtinu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x