Update Ranking Anthony Ginting hingga Head to Head Calon Lawan di Korea Open 2022

- 31 Maret 2022, 19:22 WIB
UPDATE Ranking bulu tangkis BWF dunia Anthony Sinisukan Ginting, tunggal putra Indonesia jelang lawan wakil Prancis di Korea Open 2022.
UPDATE Ranking bulu tangkis BWF dunia Anthony Sinisukan Ginting, tunggal putra Indonesia jelang lawan wakil Prancis di Korea Open 2022. /Instagram/@badminton.ina/

Dalam pertandingan ini, Anthony kembali meraih kemenangan lewat rubber game dengan skor akhir 21-14, 14-21, dan 21-19.

Sementara itu, di babak perempat final Anthony berhadapan dengan Sameer Verma (India).

Kali ini Sameer harus mengakui keunggulan Anthony setelah menyerah dua gim langsung dengan skor akhir 21-17 dan 21-14.

Namun, pada perebutan tiket ke babak final, Anthony dijegal pebulu tangkis India lainnya, Prannoy H.S.

Baca Juga: UPDATE: 9 Aturan Penting Drawing Piala Dunia 2022 Qatar pada Jumat 1 April 2022

Anthony harus mengakui keunggulan Prannoy setelah berduel tiga gim, dengan skor akhir 21-19, 19-21, dan 21-18.

Sementara itu, di Korea Open 2022, Anthony akan berhadapan dengan pebulu tangkis asal Prancis, Lucas Claerbout.

Pada ajang Korea Open 2022 nanti, merupakan pertemuan kedua bagi Anthony dan Lucas.

Saat ini, Lucas berada di peringkat 67 ranking bulu tangkis dunia.

Diprediksi, Anthony dapat kembali meraih kemenangan atas Lucas.

Halaman:

Editor: Okpriabdhu Mahtinu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah