Cek Spesifikasi, Ini 5 Motor Paling Dicari di 2022, Ada Honda Beat, Honda Vario 160, hingga Yamaha NMAX

- 21 September 2022, 11:53 WIB
Jika Anda penasaran dengan sepeda motor paling dicari pada 2022, maka simak spesifikasi berikut ini, ada Honda Beat, Honda Vario 160.
Jika Anda penasaran dengan sepeda motor paling dicari pada 2022, maka simak spesifikasi berikut ini, ada Honda Beat, Honda Vario 160. /

Dilengkapi dengan tobol pembuka jok dan cover tangka bensin, terdapat juga fitur USB changer, serta konektivitas dengan smart phone menjadi daya Tarik utamanya. Harga Yamaha Nmax ini berada dikisaran Rp 31 jutaan.

5.Honda PCX 160

Honda PCX160 ini dapat dikatan menjadi pesaing dari Yamaha Nmax, berada dikisaran harga Rp 32-  Rp35 jutaan.

Memiliki desain yang mewah PCX ini tersedia dalam enam varian warna, dilengkapi dengan mesin 156,9 cc memiliki kekuatan maksimum 16 hp di 8500rpm torsi 14,7 Nm pada 6500 rpm.

PCX ini memiliki fitur-fitur unggulan seperti anti-lock braking system (ABS), honda selectable torque control (HSTC) yang bertugas untuk mengendalikan output torsi mesin dengan mendeteksi perputaran antara ban depan dan belakang, memiliki lampu LED.

Motor ini juga dilengkapi dengan honda smart key yang berbasis remote, alarm anti maling, answer back system yang emmudahkan mencari lokasi motor bila berada dalam parkiran ramai. Ukuran bagasi yang meningkat, dan memiliki tangka dengan ukuran 8,1 L.***

Halaman:

Editor: Rendi Mahendra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x