Link Resmi dan Alternatif Pengumuman SNMPTN 2021 Hari ini, Senin 22 Maret 2021 pukul 15.00 WIB

- 22 Maret 2021, 06:15 WIB
Tampilan website portal.ltmpt.ac.id.
Tampilan website portal.ltmpt.ac.id. /screenshoot portal.ltmpt.ac.id

TRENGGALEKPEDIA.COM - Hasil pengumuman SNMPTN 2021 akan dirilis Senin, 22 Maret 2021 pukul 15.00 WIB.

Hasil seleksi nasional masuk perguruan tinggi negri (SNMPTN) 2021 menjadi salah satu hal yang sangat dinanti para calon mahasiswa Perguruan Tinggi Negeri (PTN) di seluruh Indonesia.

Pemberitahuan tentang pengumuman hasil seleksi SNMPTN 2021 akan dilakukan melalui laman https://pengumuman-snmptn.ltmpt.ac.id/.

Baca Juga: Gelar Pahlawan Nasional kepada Syaikh Kholil Madura, MUI: Inspirasi Semua Anak Bangsa

Baca Juga: Kapal Motor Pemancing Tenggelam di Teluk Jakarta, 3 dari 16 Penumpang Tewas

Dikutip dari akun Instagram resmi LTMPT @ltmptofficial, siswa direkomendasikan untuk memastikan perangkat dan koneksi dalam kondisi stabil saat mengakses laman pengumuman.

Karena tingginya trafik atau yang mengakses laman https://pengumuman-snmptn.ltmpt.ac.id/, untuk melihat pengumumannya kemungkinan akan terjadi perlambatan dalam memuat laman tersebut.

Karena itu, jika laman utama sulit diakses maka, berikut link alternatif untuk melihat pengumuman hasil SNMPTN 2021:

Baca Juga: Arema FC Berbagai Poin dengan Persikabo pada Laga Perdana Piala Menpora 2021

Halaman:

Editor: Mualifu Rosyidin Al Farisi

Sumber: Instagram @ltmpt official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah