IQ Bukan Kunci Mati Kecerdasan, Ini 9 Jenis Kecerdasan pada Anak yang Perlu Diperhatikan

- 18 April 2022, 10:03 WIB
Hidup seseorang tidak sepenuhnya tergantung terhadap IQ. kecerdasan termasuk dalam Multiple Intelligence.
Hidup seseorang tidak sepenuhnya tergantung terhadap IQ. kecerdasan termasuk dalam Multiple Intelligence. /Pixabay

Kecerdasan yang berhubungan dengan angka atau matematika, termasuk juga kemahiran menggunakan logika.

3. Spasial

Kecerdasan gambar dan visualisasi yang berhubungan dengan kreatifitas seperti seni dan desaign

4. Kinestik-jasmani

Kecerdasan yang berhubungan dengan kemampuan fisik seperti olahraga dan gerak pada atlet dan penari. Termasukjuga orang yang cepat belajar dengan cara melihat, menyentuh dan mengerjakan sesuatu secara langsung.

5. Naturalis

Kecerdasan yang dimiliki oleh orang yang mampu berhubungan dengan alam, seperti tumbuh-tumbuhan, binatang, seperti pelatih binatang.

6. Interpersonal

Kecerdasan dimana ia mampu memahami dan berkomunikasi dengan mudah dengan orang lain.

7. Intrapersonal

Halaman:

Editor: Okpriabdhu Mahtinu

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah