Tanggal 11 Mei 2022 Memperingati Apa? Berikut Peristiwa Sepanjang Tahun Tanggal 11 Mei

- 9 Mei 2022, 18:05 WIB
11 Mei 2022 memperingati hari apa? Simak penjelasannya di artikel berikut.
11 Mei 2022 memperingati hari apa? Simak penjelasannya di artikel berikut. /Portal Kudus/

TRENGGALEKPEDIA.COM – Artikel ini akan membahas tentang peristuwa dan peringatan yang diperingati pada tanggal 11 Mei 2022.

Tanggal 11 Mei memiliki deretan peristiwa dan peringatan yang jatuh pada tanggal tersebut setiap tahunnya.

Mulai dari peristiwa perubahan nama bizantium sampai peringatan yang ada Indonesia.

Berikut ini ada Tim Trenggalekpedia Rangkumkan deretan peristiwa dan peringatan yang jatuh pada tanggal 11 Mei.

  1. Perubahan Nama Bizantium.

Pada 11 Mei tahun 330 secara resmi nama Bizantium yang merupakan sebuah kota di Yunani kuno, diubah menjadi Nova Roma atau Roma Baru pada sebuah acara pemberkatan.

Baca Juga: Tanggal 24 April 2022 Hari Apa? Ini Peristiwa yang Terjadi Sepanjang Tahun, Ada Hari Sadar Bising Sedunia

Namun Kini Nova Roma malah lebih dikenal dengan nama Konstantinopel.

  1. Kematian Salah Satu Perdana Menteri Inggris.

Pada Tanggal 11 Mei 1812 perdana Menteri Inggris yang Bernama Spencer Perceval meninggal dunia karena aksi pembunuhan dari John Bellingham.

Pembunuhan tersebut terjadi lobi sebuah Gedung di kota london yang Bernama House Of Commons.

Halaman:

Editor: Rendi Mahendra


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x