Apa Itu Arti Kata Vibes dalam Bahasa Gaul? Ini Arti Kata Good Vibes dan Bad Vibes yang Sebenarnya

- 14 Desember 2021, 16:50 WIB
Ilustrasi arti kata vibes dalam bahasa gaul
Ilustrasi arti kata vibes dalam bahasa gaul /Pexels

TRENGGALEKPEDIA.COM - Berikut ini arti kata vibes dalam bahasa gaul dan istilah Good vibes hingga Bad Vibes yang perlu kalian ketahui.

Apa kalian sering mendengar kata vibes atau membacanya di sebuah jejaring media sosial, baik WhatsApp, Instagram, Twitter, dan lainnya?

Berbagai macam kata vibes biasanya ditujukan dalam sebuah kalimat Good Vibes, Bad Vibes, Ramadhan Vibes, dan masih banyak lagi.

Namun apa kalian mengerti apa arti dari kata vibes itu sendiri? Jangan sampai kalian sering mendengar dan membacanya tetapi tidak mengerti maksudnya.

Jangan khawatir, berikut ini akan dijelaskan apa arti dari vibes dalam bahasa gaul dan maknanya.

Vibes adalah kata yang berasal dari bahasa Inggris. Jika diterjemahkan dalam bahasa Indonesia, arti vibes adalah atmosfer.

Atmosfer sendiri merupakan aura yang dirasakan oleh seseorang dari lingkungan sekitar.

Sehingga dapat dimaknai arti vibes dalam bahasa gaul yang sering kita dengar ini merujuk pada aura yang ada di sekitar atau apa yang sedang kita rasakan saat itu juga.

Baca Juga: 10 Biodata Pemian ‘Anak Jalanan A New Beginning’ Tayang di GTV: Siapa Pemeran Tokoh Ikonik Reva dan Boy?

Tentu saja sebuah vibes yang kita rasakan itu bisa berupa vibes baik maupun vibes buruk. Dan istilah yang sering kita dengar dengan istilah Good Vibes atau Bada Vibes.

Halaman:

Editor: Dani Saputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah