Kumpulan Kata-kata Menyambut Bulan Mei 2022: Semangat Baru, Doa dan Harapan untuk Bulan Mei

- 30 April 2022, 05:01 WIB
Bulan Mei 2022 perlu disambut dengan semangat baru, doa dan harapan.
Bulan Mei 2022 perlu disambut dengan semangat baru, doa dan harapan. /Pixabay

5. Aku akan menjadi versi terbaik di bulan Mei ini, hingga bulan-bulan kedepan sampai nanti.

6. Di bulan Mei ini aku selalu berdoa untuk kita berdua agar Tuhan selalu mendekatkan kita dalam keadaan apapun.

7. Aku adalah versi terbaik dan akan menjadi yang lebih baik lagi di bulan Mei yang baru ini.

8. Kupastikan aku akan tetap berada di dekatmu di semua keadaan, baik susah maupun senang, baik sedih, maupun bahagia.

9. Aku sangat mencintai diriku dan orang tuaku, di bulan yang baru ini aku berharap bisa membahagiakan orang tuaku.

10. Dengan usaha yang sangat maksimal, aku berhasil berada di sini dan masih bisa melihat mentari pagi di bulan Mei 2022.

11. Selamat datang bukan kelahiran, aku bersyukur di lahirkan di bulan yang manis dan dingin ini yang sering ditemani oleh rintik hujan.

12. Selamat menyambut bulan Mei yang manis, semoga hidupku dan hidupmu selalu manis.

13. Aku adalah aku, kamu adalah kamu, dan bulan Mei ini aku dan kamu akan segera menjadi kita.

14. Kita adalah sepasang yang merindu temu, di bulan Mei ini aku tidak akan lagi melepasmu untuk jauh dariku.

Halaman:

Editor: Dani Saputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x