Drama Cheer Up 2022: Sinopsis, Jadwal Tayang hingga Pemeran - Kisah Gadis Miskin Masuk Skuad Cheerleader

- 26 Juni 2022, 18:32 WIB
Berikut adalah informasi lengkap sinopsis drama Korea Cheer Up, sebuah kisah perjalanan gadis miskin masuk dalam skuad Cheerleader
Berikut adalah informasi lengkap sinopsis drama Korea Cheer Up, sebuah kisah perjalanan gadis miskin masuk dalam skuad Cheerleader /DramaWiki/

TRENGGALEKPEDIAC.OM - Berikut adalah sinopsis dan jadwal tayang drama Korea Cheer Up 2022, sebuah perjalanan gadis cantik menjadi cheerleader di kampus.

Serial drama asal Korea Selatan memang tengah menjadi salah satu tren dalam daftar tontonan masyarakat Indonesia. Alur ceritanya yang apik dan menghibur menjadi salah satu alasan banyaknya drama dari korea yang diminati orang orang.

Kali ini, serial terbaru Korea dengan judul Cheer Up akan segera tayang. Untuk itu, berikut akan diulas informasi seputar sinopsis dan jadwal tayangnya.

Drama Korea Cheer Up sendiri disutradarai oleh Han Tae Seob dan ditulis Cha Ha Won, drama ini memiliki total 16 episode dengan durasi tayang 1 jam 10 menit.

Baca Juga: Biodata dan IG Arista Widya Maheswari, Gadis dengan 700 Prestasi yang Sempat Ditolak Masuk SMA Negeri

Dijadwalkan, drama Korea Cheer Up akan mulai disiarkan pada tanggal 4 Juli 2022 dan hadir setiap hari Senin dan Selasa melalui situs siaran SBS.

Drama dengan genre komedi romantis tersebut akan diperankan oleh berbagai artis populer Korea, di antaranya ada Han Ji Hyun, Bae In Hyuk, Lee Eun Saem dan Kim Hyun Jin.

Berikut sinopsis drama Korea Cheer Up 2022.

Sinopsis

Halaman:

Editor: Rendi Mahendra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x