Cuaca Dingin Enaknya Kulineran, Ini 10 Tempat Penjual Mie Ayam Terlezat dan Enak di Ponorogo, Catat Lokasinya

6 Januari 2024, 15:00 WIB
10 rekomendasi tempat penjual mie ayam enak dan elzat di Ponorogo /Ilustrasi Pixabay/

TRENGGALEKPEDIA.COM - Mie ayam adalah salah satu kuliner yang telah mencuri hati banyak orang di Ponorogo, Jawa Timur karena rasanya yang lezat dan enak.

Kecintaan terhadap hidangan yang satu ini tak terbatas pada usia, karena rasa lezatnya memikat berbagai kalangan.

Rasa yang enak dan sensasi yang tak terlupakan membuat mie ayam khas Ponorogo menjadi primadona di dunia kuliner Indonesia.

Mie ayam memiliki variasi yang beragam di setiap daerah di Indonesia. Umumnya, hidangan ini dijual di warung-warung kecil atau pedagang kaki lima sebagai hidangan yang ringan dan cocok dinikmati pada berbagai waktu, mulai dari sarapan hingga makan malam.

Baca Juga: Murah Banget!! Berikut Harga Mie Pedas Jebew di Ponorogo yang Viral, Murah, Enak dan Bikin Ndower

Selain daging ayam, beberapa variasi mie ayam juga menawarkan tambahan seperti pangsit goreng atau pangsit rebus, potongan sayuran, jamur, atau bahkan bakso.

Mie ayam menjadi salah satu favorit karena cita rasanya yang lezat, cocok untuk dinikmati oleh banyak kalangan dan sering dianggap sebagai salah satu makanan yang nyaman dan memuaskan.

Di bawah ini, kami hadirkan 10 rekomendasi tempat mie ayam di Ponorogo yang patut untuk Anda cicipi:

Baca Juga: Pedasnya Minta Ampun, Ini Jam Buka Mie Pedas Jebew yang Lagi Viral di Ponorogo, Rasanya Enak Harga Tetap Murah

10 Mie Ayam Ponorogo Terenak, Cek Lokasinya

1. Mie Ayam Pak Di

Alamat: Jl. Ir. H Juanda No.160, Tonatan, Kec. Ponorogo, Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur.

2. Mie Ayam Tunggal Rasa

Alamat: 4FHR+MRF, Jl. Ir. H Juanda, Tonatan, Kec. Ponorogo, Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur.

3. Mie Ayam Ponorogo

Alamat: Jl. Kh. Ahmad Dahlan No.53, Hasanudin, Nologaten, Kec. Ponorogo, Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur.

Baca Juga: Ini Lokasi Maps Mie Pedas Jebew yang Lagi Viral, Murah dan Enak Di Ponorogo, Jadi Langganan Mahasiswa

4. Mie Ayam Ceker Pak Gombloh

Alamat: Jl. Soekarno Hatta No.2, RT.1/RW.2, Banyudono, Kec. Ponorogo, Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur.

5. Mie Ayam Sor Greng

Alamat: 4FPH+XM2, Jalan Gondo Suli, Nologaten, Ponorogo, Ronowijayan, Kec. Siman, Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur.

6. Mie Ayam Solo Kembang Sore

Alamat: Jl. Kumbokarno No.32B, Pesantren, Surodikraman, Kec. Ponorogo, Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur.

7. Mie Ayam P Gin

Alamat: Jl. Raden Saleh No.20, Taman Arum, Tamanarum, Kec. Ponorogo, Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur.

Baca Juga: Ini Mie Pedas yang Lagi Viral, Murah dan Enak di Ponorogo, Berani Coba Level Berapa?

8. Mie Ayam 96

Alamat: Jl. Kharel Satsuit Tubun No.4, Banyudono, Kec. Ponorogo, Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur.

9. Mie Ayam Pak Yanto

Alamat: 4FWV+87Q, Jl. Brigjen Katamso, Krajan, Kadipaten, Kec. Babadan, Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur.

10. Mie Ayam Mbah Yem "Wonogiri"

Alamat: Jl. Jend. Ahmad Yani No.13

Baca Juga: Jarang Diketahui, Ini 8 Wisata Kuliner Khas Kota Batu, Ada Ketan Legendaris hingga Mie Soden Pak Sudin

Kunjungi salah satu dari tempat-tempat ini untuk merasakan kelezatan mie ayam khas Ponorogo yang begitu memikat.

Dengan porsi yang melimpah dan harga yang terjangkau, tak heran bila mie ayam ini menjadi favorit di kalangan pelajar dan mahasiswa di Ponorogo.

Mie ayam khas Ponorogo tidak hanya menyuguhkan cita rasa yang lezat, tetapi juga sebuah pengalaman kuliner yang tak terlupakan.

Jadi, jangan lewatkan kesempatan untuk menjelajahi kelezatan kuliner yang sangat disukai ini ketika Anda berada di Ponorogo.***

Editor: Dani Saputra

Tags

Terkini

Terpopuler