Pantai Taman Ngadirojo, Tempat Wisata Pacitan yang Sungguh Indah 2024, Ini Alamat, Fasilitas, Harga Tiket

- 22 Februari 2024, 08:00 WIB
Pantai Taman Ngadirojo, Tempat Wisata Pacitan yang Sungguh Indah 2024, Ini Alamat, Fasilitas, Harga Tiket
Pantai Taman Ngadirojo, Tempat Wisata Pacitan yang Sungguh Indah 2024, Ini Alamat, Fasilitas, Harga Tiket /Pixabay/

TRENGGALEKPEDIA.COM – Ini harga tiket masuk, fasilitas, dan alamat dari Pantai Taman Ngadirojo, tempat wisata indah tahun 2024 di Kabupaten Pacitan.

Objek wisata tersebut menyuguhkan pemandangan menawan yang akan memanjakan mata kalian ketika berkunjung ke kawasan ini.

Di sini para pengunjung bisa menikmati keindahan pantai yang masih asri dengan suasana eksotis, di mana akan membuat kalian betah untuk berlama-lama singgah di tempat tersebut.

Sapuan ombak yang sungguh elok dipadukan dengan hamparan pasir putih nan halus, kawasan ini sangat cocok untuk kalian kunjungi bersama dengan sahabat, keluarga, ataupun pasangan untuk menghabiskan waktu liburan.

Baca Juga: Luar Biasa Indah Pantai Ngandul, Tempat Wisata Mempesona 2024 di Pacitan, Catat Harga Tiket, Fasilitas, Alamat

Pantai Taman Ngadirojo juga merupakan tempat konservasi untu para penyu, di sini kalian juga akan menemukan sebuah patung besar berbentuk hewan penyu.

Alamat Pantai Taman Ngadirojo

Objek wisata ini beralamatkan di Desa Handiwarno, Kecamatan Ngadirojo, Kabupaten Pacitan, Provinsi Jawa Timur.

Pantai Taman Ngadirojo memiliki jarak sekitar 34 Km dari pusat Kota Pacitan dengan waktu tempuh perjalanan yang diperlukan kurang lebih 49 menit saja.

Harga Tiket Masuk Pantai Taman Ngadirojo

Bagi kalian yang ingin pergi berlibur ke tempat wisata yang ada di daerah berjuluk Kota 1001 Goa ini, perlu untuk mengetahui harga tiket masuknya terlebih dahulu.

Halaman:

Editor: Dani Saputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x