Melihat Keindahan Bukit Surga, Tempat Wisata Hits di Nganjuk, Ini Alamat, Harga Tiket, Fasilitas

- 28 April 2024, 11:10 WIB
Melihat Keindahan Bukit Surga, Tempat Wisata Hits di Nganjuk, Ini Alamat, Harga Tiket, Fasilitas
Melihat Keindahan Bukit Surga, Tempat Wisata Hits di Nganjuk, Ini Alamat, Harga Tiket, Fasilitas /Instagram@plazabukitsurga_nganjuk

TrenggalekPedia – Bukit Surga merupakan salah satu tempat wisata hits yang wajib dikunjungi ketika tengah berada di Kabupaten Nganjuk, objek wisata tersebut menawarkan keindahan alam yang akan memanjakan mata.

Panorama alam yang begitu menakjubkan ditambah dengan suasana lingkungan yang masih sangatlah asri, akan dapat membuat kalian betah untuk berlama-lama singgah di tempat ini.

Destinasi wisata tersebut terletak di daerah pegunungan Jawa Timur, di mana di sini para pengunjung akan bisa merasakan sensasi udara dingin nan sejuk khas pegunungan.

Rimbunnya pepohonan hijau yang tumbuh menghiasi tempat wisata juga akan membuat kesan menyenangkan ketika kalian tengah berkunjung di Bukit Surga tersebut.

Baca Juga: Mojosemi Forest Park, Tempat Wisata Memukau Magetan, Nikmati Berbagai Wahana Serunya, Ini Alamat, Harga Tiket

Kawasan wisata ini sangatlah cocok untuk kalian kunjungi dengan mengajak keluarga, sahabat  dekat, ataupun pasangan untuk menghabiskan waktu liburan bersama.

Selain itu, di sini para pengunjung juga bisa melakukan aktivitas seperti berswafoto ria dengan latar belakang keindahan yang tersaji di tempat wisata hits Nganjuk ini.

Alamat Bukit Surga

Objek wisata tersebut memiliki alamat di Dusun Jabon, Kecamatan Sawahan, Kabupaten Nganjuk, Provinsi Jawa Timur.

Jarak dari pusat Kota Nganjuk dengan Bukit Surga ini sekitar 26 Km, dengan waktu tempuh yang diperlukan kurang lebih 1 jam berkendaraan.

Halaman:

Editor: Dani Saputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x