Sejarah Kalender Hijriah atau Islam, Bermula Pada Masa Umar bin Khattab R.A dan Ali bin Abi Thalib R.A

- 2 Agustus 2021, 10:34 WIB
Kalender Hijriah penanggalan umat Islam dunia. Sejarah Kalender Hijriah atau Kalender Islam, Bermula Pada Masa Umar bin Khattab R.A
Kalender Hijriah penanggalan umat Islam dunia. Sejarah Kalender Hijriah atau Kalender Islam, Bermula Pada Masa Umar bin Khattab R.A /islamweb.net/

Pendapat lain mengusulkan jika wahyu pertama kali yang diterima oleh Nabi Muhammad SAW menandakan dimulainya penghitungan Kalender Hijriah atau Kalender Islam.

Baca Juga: Bacaan Doa Mau Tidur dan Bangun Tidur Latin dan Artinya, Serta Amalan Nabi Muhammad Sebelum Tidur, Bismika...

Waktu itu memang banyak pendapat yang berbeda-beda, misalnya ada sahabat yang mengusulkan bahwa wafatnya Nabi Muhammad SAW menjadi awal penghitungan Kalender Hijriah atau Kalender Islam.

Sementara Ali bin Abi Thalib, sahabat nabi yang disegani mengusulkan jika penghitungan kalender Hijriah atau kalender Islam ditandai dengan hijrahnya Nabi Muhammad SAW dari Mekkah ke Madinah.

Hingga akhirnya usulan dari Ali bin Abi Thalib ini diterima oleh para sahabat. Dan sejak itu pula kalender Hijriah atau kalender Islam pertama kali dimulai.***

 

Halaman:

Editor: Rendi Mahendra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x