4 Amalan Utama dan Paling Mulia Diamalkan Pada Bulan Rajab, Jangan Dilewatkan!

- 4 Februari 2022, 19:00 WIB
ilustrasi orang dengan unta
ilustrasi orang dengan unta /Pixabay

Amalan lain yang bisa dilakukan ketika bulan Rajab adalah membaca Al-Qur’an. Membaca Al-Qur’an di bulan Rajab akan mendapatkan pahala yang berlipat ganda. Jika tidak bisa melakukan puasa dan juga sholat sunnah maka perbanyak saja membaca Al-Qur’an.

4. Perbanyak berdzikir

Jika tidak bisa puasa karena tidak kuat dan tidak mampu bisa sholat sunnah, namun jika tidak mampu juga karena tidak kuat berdiri maka bisa memperbanyak membaca Al-Qur’an. Namun jika tidak bisa juga karena mata sakit bisa melakukan dzikir dengan memejamkan mata.

Membaca laa illaha illa allah 1000x, membaca istigfar 1000x, membaca sholawat 1000x. Isi hari-hari bulan Rajab ini dengan kemuliaan.

Jika bisa melakukan keempatnya maka lakukan, namun jika tidak bisa maka salah satu diantaranya.***

Halaman:

Editor: Rendi Mahendra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah