Apakah Istighfar Kita Selalu di Terima oleh Allah? Inilah 3 Golongan Manusia yang Tidak Titerima Istighfarnya

- 9 Februari 2023, 09:13 WIB
3 golongan manusia yang tidak diterima Istighfarnya
3 golongan manusia yang tidak diterima Istighfarnya /freepik.com/freepik

1. Seorang laki-laki yang memiliki perempuan simpanan (selingkuhan) selain istri dan melakukan zina.

Jika seorang laki-laki memiliki perempuan yang bukan istri sahnya atau dikategorikan, memiliki simpanan perempuan dan melakukan zina.

Baca Juga: Orang Tua Wajib Tau, Berikut Doa untuk Keselamatan Anak dari Penculikan

Ketika setelah selesai melakukan perzinaan, kemudian ia mengucapkan istighfar astagfirullahaladzim aku minta ampun kepada Allah.

Maka Allah menjawab “Berpalinglah engkau dari perempuan itu, jangan pelihara lagi maka akan Ku ampuni dosamu, namun selama engkau masih dengan perempuan itu, Aku tidak mengampuni bagi engkau..”

Namun selama masih berkumpul dengan perempuan itu, masih berhubungan dengan perempuan itu, maka Allah tidak akan mengampuni.

Minta ampun kepada Allah tetapi masih melakukan suatu kemaksiatan kepada Allah, maka akan sia-sia istigfarnya.

2. Seseorang yang di sisinya terdapat harta haram

Saat seseorang mengucapkan istigfar walaupun ribuan kali sekalipun, tetapi ia masih memakan harta haram tersebut, di rumahnya banyak uang haram, makanan dari hasil haram.

Maka kata Allah “kembalikan harta haram itu, dan jauhilah harta haram itu, maka Ku ampuni dosamu. Dan bilamana kamu tidak mengembalikan maka tidak Ku ampuni dosamu.”

Halaman:

Editor: Dani Saputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x