Ciri-ciri Badai Sitokin yang dialami Deddy Corbuzier dan Cara Menanganinya

- 22 Agustus 2021, 13:59 WIB
Ilustrasi virus corona
Ilustrasi virus corona /Pixabay

TRENGGALEK PEDIA - Apa itu Badai Sitokin yang dialami Deddy Corbuzier, kemudian bagaimana ciri-ciri badai Sitokin dan cara menanganinya. 

Badai Sitokin adalah salah satu ciri kompilasi yang dapat dialami pasien Covid-19.

Penderita Covid-19 patut mewaspadai apabila mengalami ciri-ciri Badai Sitokin, karena harus segera ditangani secara intensif. 

Dikutip dari laman Alodokter, menurut dr Sienni Agustis, Badai Sitokin bisa menyebabkan organ penderita mengalami gagal fungsi bahkan berpotensi kematian bila dibiarkan begitu saja. 

Sitokin sebenarnya adalah sebuah protein yang punya peran pada sistem kekebalan tubuh. 

Pada kondisi normal, Sitokin justru bantu sistem imun agar bisa koordinasi dengan baik saat melawan virus atau bakteri. 

Baca Juga: Deddy Corbuzier Kena Badai Sitokin, Azka 'Covid-kan' Diri Untuk Temani Sang Ayah

Namun jika produksinya berlebihan Sitokin malah berbalik merusak fungsi organ tubuh. Hal ini dikenal sebagai Badai Sitokin. 

Kemudian, apa saja gejala Badai Sitokin yang pernah dialami Deddy Corbuzier. 

Halaman:

Editor: Rendi Mahendra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x