STOP dari Sekarang! Inilah Tanda-tanda bahwa Kita Suka Menyakiti Diri Sendiri

- 28 Februari 2022, 17:57 WIB
Tanpa disadari, kitalah yang sebenarnya sering kali menyakiti diri sendiri, dan hal ini berlangsung terus menerus.
Tanpa disadari, kitalah yang sebenarnya sering kali menyakiti diri sendiri, dan hal ini berlangsung terus menerus. /Pixabay/

Hingga pada akhirnya apa yang sedang kita rasakan tidak menjadi penting karena ada orang lain yang mengatakan seperti itu.

2. Enggan untuk meminta bantuan orang lain\

Kita takut jika meminta bantuan orang lain mereka akan membicarakannya di belakang kita.

Padahal hidup ini harus saling tolong menolong, karena pada prinsipnya manusia itu saling membutuhkan satu sama lain.

Namun hal itu kita abaikan dan memilih untuk diam karena kita hanya fokus pada ketakutan-ketakutan tersebut.

3. Meremehkan diri sendiri dengan berlebihan

Masalah yang datang menghampiri cenderung kita sikapi dengan perasaan takut dan sikap yang pesimis.

Dengan mudahnya kita menganggap diri kita ini remeh dan bukan manusia yang kuat dan bisa menghadapi masalah tersebut.

Karena rasa ketakutan dan kekhawatiran yang berlebih itu, akhirnya kita tidak melakukan tindakan apapun.

4. Menghujani diri sendiri dengan kata negatif

Halaman:

Editor: Dani Saputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah