20 Rekomendasi Menu Sahur Simpel Tapi Sehat, Membantu Menjaga Stamina Saat Bulan Puasa Tahun 2024

- 4 Maret 2024, 08:00 WIB
20 Rekomendasi Menu Sahur Simpel Tapi Sehat, Membantu Menjaga Stamina Saat Bulan Puasa Tahun 2024
20 Rekomendasi Menu Sahur Simpel Tapi Sehat, Membantu Menjaga Stamina Saat Bulan Puasa Tahun 2024 /Tim Trenggalekpedia/

TRENGGALEKPEDIA.COM - Simak informasi berikut ini untuk menemukan 20 rekomendasi menu untuk bulan puasa tahun 2024 yang simpel tapi sehat. Cocok dijadikan sebagai pilihan menu sahur bulan puasa tahun 2024.

Ada banyak orang yang sangat antusias untuk menyambut bulan puasa tahun 2024, apakah Anda termasuk salah satunya?

Momen bulan puasa memberikan hikmah tersendiri bagi yang menjalankan.

Baca Juga: UNIK dan NIKMAT! Simak Bahan dan Cara Membaut Es Jagung, Rekomendasi Resep Takjil Buka Puasa Ramadhan 2024

Menahan lapar saat bulan puasa bukan hanya bermanfaat untuk melatih kesabaran, tetapi sebagian orang juga memanfaatkan momen ini untuk menurunkan berat badan dan meningkatkan kesehatan.

Saat berpuasa, otomatis kalori yang masuk ke dalam tubuh jumlahnya lebih sedikit dibandingkan pada hari biasanya, sehingga bisa menurunkan berat badan.

Di sisi lain puasa juga bisa membantu untuk menurunkan gula darah tinggi, mencegah inflamasi dalam tubuh dan lain sebagainya.

Nah, supaya tubuh tidak lemas dan kebutuhan nutrisi tetap terpenuhi, Anda bisa mengonsumsi sejumlah hidangan yang sehat dan mengenyangkan.

Baca Juga: Menu Legendaris Buka Puasa, Inilah Resep Tongseng Kambing Tanpa Santan, Nikmatnya Luar Biasa

Halaman:

Editor: Dani Saputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x