Saham BBNI Masuk Top Gainer dan Paling Diburu Investor Asing

- 9 April 2021, 16:54 WIB
Saham BBNI masuk kedalam daftar tiga besar top gainer pada perdagangan saham hari ini, Jumat 9 April 2021, yang kini menjadi incaran investor asing.
Saham BBNI masuk kedalam daftar tiga besar top gainer pada perdagangan saham hari ini, Jumat 9 April 2021, yang kini menjadi incaran investor asing. /Unsplash/Dylan Gillis

- PT Japfa Comfeed Indonesia Tbk (JPFA) menguat 3.35% ke 2160 serta pembelian bersih oleh investor asing sebanyak Rp 15.52 miliar.

Saham BBNI menjadi saham paling diburu oleh investor asing pada akhir perdagangan pekan ini.

Sementara berikut merupakan saham pada index LQ45 dengan penjualan oleh investor asing terbesar pada perdagangan hari ini:

Baca Juga: Login Dikdin.bkn.go.id, Sekolah Kedinasan dibuka 8500 Kuota di 8 Instansi, Berikut Syarat dan Cara Daftarnya

- PT Astra International Tbk (ASII) Rp Rp -79.5 miliar dan terkoreksi -0.47% ke 5275.

- PT Bank Central Asia Tbk (BBCA) Rp -59.23 miliar serta menguat  1.06% ke 31000.

- PT Telkom Indonesia Tbk (TLKM) Rp -31.07 miliar dan terkoreksi -0.88% ke 3360.

Total penjualan bersih oleh investor asing pada saham BBCA dalam waktu satu pekan mencapai Rp 1.12 triliun.***

Halaman:

Editor: Mualifu Rosyidin Al Farisi

Sumber: RTI Business Stockbit


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah