7 Saham yang Cumdate Dividen Pekan ini, Ada BBCA, SMGR hingga SIDO

- 6 April 2021, 20:44 WIB
7 Saham Cumdate pada pekan ini dan akan membagikan dividen kepada para pemegang saham.
7 Saham Cumdate pada pekan ini dan akan membagikan dividen kepada para pemegang saham. /Unsplash/Dylan Gillis

TRENGGALEKPEDIA.COM –  Dividen adalah pembagian laba perusahaan kepada para pemegang saham.

Cukup membeli saham beberapa hari sebelum tanggal cumdate serta anda bisa menjualnya jika deviden sudah diterima.

Semakin banyak saham yang dimiliki maka semakin besar pula dividen yang didapatkan.

Baca Juga: Sinopsis Kulfi Episode 86 Rabu 7 April 2021: Mia Memanfaatkan Kulfi untuk Balas Dendam ke Vikram

Anda tidak perlu memegang saham perusahaan selama setahun penuh untuk mendapatkan dividen.

Lalu berapa lama saham harus dipegang?

Setiap perusahaan tentu berbeda-beda, contohnya pada saham SIDO, cumdate pada tanggal 9 april 2021, serta pembagian dividen akan dilakukan pada 29 april 2021.

Jadi, Anda hanya perlu memegang saham tersebut selama kurang dari satu bulan untuk mendapatkan deviden.

Baca Juga: Suami di Kediri Nekat Jual Istri dengan Tarif Rp1 Juta kepada Lelaki Hidung Belang

Halaman:

Editor: Mualifu Rosyidin Al Farisi

Sumber: Stockbit


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x