Catat Alamatnya, Ini 7 Rekomendasi Objek Wisata di Trenggalek, Tempat Liburan Terbaru yang Hits Tahun 2024

24 Februari 2024, 09:00 WIB
Catat Alamatnya, Ini 7 Rekomendasi Objek Wisata di Trenggalek, Tempat Liburan Terbaru yang Hits Tahun 2024 /depok-bendungan.trenggalekkab.go.id/

TRENGGALEKPEDIA.COM – Simak alamat 7 objek wisata 2024 yang ada di Kabupetan Trenggaleek, tempat liburan terbaru yang sedang hits di tahun 2024.

Setelah beraktivitas panjang dan padat seperti bekerja, kalian mesti kepingin merelaksasikan pikiran dan tubuh untuk berkunjung ke suatu tempat yang indah.

Selain memiliki berbagai wisata kuliner yang lezat dan juga nikmat, Kabupaten Trenggalek juga mempunyai berbagai objek wisata indah yang patut untuk kalian kunjungi.

Beberapa tempat wisata yang ada di daerah dengan julukan Kota Gaplek tersebut, akan menawarkan keindahan yang begitu memanjakan mata.

Baca Juga: Simak! Alamat 7 Objek Wisata Indah 2024 di Trenggalek, Rekomendasi Tempat Liburan Terkini

Memiliki pesona yang menawan dengan pemandangan cantik, beberapa rekomendasi tempat wisata ini akan membuat kalian betah untuk beralama-lama singgah di kawasan tersebut.

Berikut ini alamat dari 7 rekomendasi tempat wisata indah dan wajib kalian kunjungi tahun 2024 yang ada di Kabupaten Trenggalek:

Pantai Konang

Alamat: Desa Ngebleng, Kecamatan Panggul, Kabupaten Trenggalek, Provinsi Jawa Timur

Pantai Taman Kili-Kili

Alamat: Desa Wonocoyo, Kecamatan Panggul, Kabupetan Trenggalek, Provinsi Jawa Timur

Baca Juga: Suasana Indah Pantai Plumbungan, Tempat Wisata Cantik 2024 Pacitan, Ini Alamat Wajib Dikunjungi Saat Liburan

Pantai Pelang

Alamat: Wonocoyo, Panggul, Kabupaten Trenggalek, Provinsi Jawa Timur

Wisata Rumah Apung

Alamat: Amabangan, Sumbergendong, Kecamatan Trenggalek, Kabupaten Trenggalek, Provisnsi Jawa Timur

Hutan Kota Trenggalek

Alamat: Ngattru, Kecamatan Trenggalek, Kabupaten Trenggalek, Provinsi Jawa  Timur

Bukit Banyon

Alamat: Desa Widoro, Kecamatan Gandusari, Kabupaten Trenggalk, Provinsi Jawa Timur

Baca Juga: Pantai Taman Ngadirojo, Tempat Wisata Pacitan yang Sungguh Indah 2024, Ini Alamat, Fasilitas, Harga Tiket

Gunung Sepikul

Alamat: Desa Watu Agung, Kecamatan Watu Limo, Kabupaten Trenggalek, Provinsi Jawa Timur

Demikianlah informasi mengenai alamat 7 objek wisata yang ada di Kabupaten Trenggalek 2024.***

Editor: Dani Saputra

Tags

Terkini

Terpopuler