Nama Organ Gerak Ikan dan Organ Gerak Ular: Penjelasan Lengkap dan Fungsinya

- 22 Juli 2021, 18:44 WIB
Organ gerak adalah salah satu bagian tubuh yang penting bagi setiap makhluk hidup. Termasuk hewan, hewan mempunyai organ gerak yang sangat vital kegunaannya.
Organ gerak adalah salah satu bagian tubuh yang penting bagi setiap makhluk hidup. Termasuk hewan, hewan mempunyai organ gerak yang sangat vital kegunaannya. /Pixabay/Gaimard

Salah satu organ ikan yang khusus yang bisa membantu ikan berenag adalah organ Bernama gelembung renang.Baca Juga: Tips Mudah Menghafal Rumus Bahasa Inggris; Penggunaan Do, Does, And, But dan Or

Organ Gerak Pada Ular

Ular adalah hewan yang bergerak menggunakan cara yang berbeda dan sangat unik disbanding dengan hewan lainnya.

Ular bergerak dengan cara merayap, ular termasuk kedalam jenis hewan yang melata. Ular dapat merayap di tanah bahkan di air sekalipun.

Hal itu bisa ualr lakukan sebab bentuk tubuhnya yang mendukung, berupa tulang badan, tulang tengkorak, dan juga tulang ekor.

Terdapat ratusan ruas yang ada dalam tulang-tulang tersebut, yang membuat ular mudah dalam bergerak.***

 

Halaman:

Editor: Rendi Mahendra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah