Rumah Sakit India Kewalahan Hadapi Hantaman Tsunami Covid-19

- 25 April 2021, 16:27 WIB
Rumah sakit di India kekurangan tabung oksigen.
Rumah sakit di India kekurangan tabung oksigen. /Al Jazeera.

TRENGGALEKPEDIA.COM - Rumah sakit di India kewalahan menerima pasien Covid-19 yang jumlahnya terus melonjak.

Pihak rumah sakit meminta pasokan oksigen lebih pada Sabtu, 24 April 2021, karena terjangan tsunami Covid-19 yang terjadi dalam hari ketiga berturut-turut.

Max Healthcare, yang menjalankan jaringan rumah sakit di India utara, mengatakan oksigen tersisa kurang dari dua jam .

Baca Juga: Pemprov DKI Jakarta Catat 177 Kantor Jadi Klaster Covid-19: Dari 157 Kasus Menjadi 425 Kasus

"Kami menjalankan cadangan, menunggu persediaan oksigen sejak pagi," kata Fortis.

India berada dalam cengkeraman gelombang kedua pandemi Covid-19 yang semakin liar.

Negara itu mencapai peringkat satu kematian karena Covid-19 hanya dalam kurun waktu dari setiap empat menit di Delhi.

Pemerintah telah mengerahkan kendaraan militer untuk mendapatkan pasokan oksigen dari dalam negeri maupun luar negeri termasuk Negara Singapura.

Baca Juga: KRI Nanggala 402 Belum Ditemukan, Sesditjen Bisma Islam dan Jalasenastri Korps Marinir Gelar Doa Bersama

Halaman:

Editor: Okpriabdhu Mahtinu

Sumber: REUTERS


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x