Bikin Lidah Bergoyang, 5 Wisata Kuliner di Blitar Ini Wajib Dicoba, Kuliner Khas yang Bikin Nagih

- 19 Desember 2023, 11:48 WIB
Nasi ampok termasuk 5 rekomendasi kuliner khas Blitar yang bikin nagih
Nasi ampok termasuk 5 rekomendasi kuliner khas Blitar yang bikin nagih /Instgaram @sam_kuliner/

TRENGGALEKPEDIA.COM - Blitar bukan hanya menawarkan keindahan wisata alam, edukasi, sejarah, dan budaya, tetapi juga memanjakan lidah para pengunjung dengan aneka kuliner khas daerah. 

Sebagai destinasi yang berbatasan langsung dengan Kabupaten Kediri dan Kabupaten Malang, Blitar memiliki sejumlah kuliner unik yang patut dicoba. 

Berikut adalah rekomendasi wisata kuliner khas Blitar yang menggugah selera:

Nasi Ampok

Baca Juga: Ini Dia! Beberapa Rekomendasi Kuliner Khas Solo yang Wajib Dicoba, Ada Favoritnya Presiden?  

Nasi Ampok menjadi makanan khas Blitar yang patut dicicipi. Berasal dari jagung yang ditumbuk halus dan dikukus, nasi ampok memiliki keunikan tersendiri. 

Makanan ini awalnya muncul sebagai alternatif pengganti nasi beras saat harga beras sedang tinggi.

Nasi ampok disajikan dengan beragam lauk pauk seperti ikan asin, sayur-sayuran rebus, dan sayur lodeh pedas.

Kelezatan dan keunikannya membuatnya tetap eksis dan digemari oleh berbagai kalangan.

Halaman:

Editor: Dani Saputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x