Hindari 4 Waktu Tidur Ini Selama Bulan Puasa Ramadhan 1442 H

- 14 April 2021, 10:43 WIB
Ilustrasi tidur, saat puasa tidur berlebihan adalah hal yang makruh.
Ilustrasi tidur, saat puasa tidur berlebihan adalah hal yang makruh. /freepik

TRENGGALEKPEDIA.COM – Banyak sekali hikmah dan keistemewaan di bulan suci penuh berkah ini, Ramadhan 1442 H / 2021M.

Dalam bulan Ramadhan ini, menjalankan ibadah puasa sangatlah wajib bagi umat Islam Indonesia.

Keistemawaan dalam bulan ini, setiap hembusan nafas adalah sebagai bentuk bertasbih, tidurnya sebagai bentuk ibadah.

Baca Juga: UPDATE COVID-19 Selasa 13 April 2021: Kasus Harian Naik Sebanyak 5.702 Kasus

Namun, sebagian orang banyak yang salah dalam mencermati dan menanggapi akan hal itu.

Sehingga, masih banyak orang yang sering melakukan aktivitas tidur di saat-saat tertentu.

Cermatilah, 4 macam tidur yang tidak boleh dilakukan dan 1 macam tidur yang dianjurkan:

Dinukil dari kitab tuhfatul habib syarah khotib :

Baca Juga: Hukum Memakai Pakai Parfum saat Puasa Ramadhan, Ini Penjelasannya

Halaman:

Editor: Samsul Abidin

Sumber: Bimas Islam Kemenag RI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah