PENTING! Tiga Ini Hal Dapat Membatalkan Pahala Puasa

- 15 April 2021, 14:13 WIB
Hal-hal yang dapat menghilangkan pahala puasa.
Hal-hal yang dapat menghilangkan pahala puasa. /NU.

TRENGGALEKPEDIA.COM - Pada bulan Ramadhan, umat Islam diwajibkan berpuasa sebulan penuh.

Mengenai ibadah puasa, bukan hanya mengenai usaha untuk mencegah hal-hal yang bisa membatalkan puasa.

Lebih dari itu, karena menjadi momentum untuk meninggalkan maksiat.

Baca Juga: Bagaimana Hukumnya Jika Ada Sisa Makanan Dimulut, Sah atau Batal? Berikut Penjelasannya

Rasulullah bersabda dalam HR An-Nasa'i yang artinya, 'betapa banyak orang yang berpuasa namun dia tidak mendapatkan sesuatu dari puasanya kecuali rasa lapar dan dahaga'.

Hadits tersebut menjelaskan pengertian, betapa banya orang berpuasa dan bisa mencegah dirinya dari hal-hal yang membatalkan puasa, namun tidak mendapat pahala.

Beberapa hal yang menyebabkan pahala puasa seseorang hilang, dijelaskan oleh Habib Zain bin Smith.

Habib Zain bin Smith dalam kitab al-Fawaidul Mukhtarah li Saliki Tariqil Akhirah memberikan tiga penafsiran.

Baca Juga: Hindari 5 Makanan Penyebab Jerawat pada Wajah, Mulai Cokelat, Kedelai, hingga Fast Food

Halaman:

Editor: Okpriabdhu Mahtinu

Sumber: NU


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x