Jenis 5 Jus Buah Ini Sangat Baik Dikonsumsi secara Rutin oleh Ibu Hamil Lho, Buah Apa Saja Itu?

- 4 Desember 2023, 22:38 WIB
Jenis 5 Jus Buah Ini Sangat Baik Dikonsumsi secara Rutin oleh Ibu Hamil Lho, Buah Apa Saja Itu?
Jenis 5 Jus Buah Ini Sangat Baik Dikonsumsi secara Rutin oleh Ibu Hamil Lho, Buah Apa Saja Itu? /Pixabay/Silviarita

TRENGGALEKPEDIA.COM - Ada 5 jenis buah yang sangat baik dikonsumsi oleh ibu hamil dengan melakukannya secara rutin. Penasaran? Simak sampai akhir artikel ini ya.

Ibu hamil sangat dianjurkan menjaga kesehatan karena kondisi janin sangat ditentukan dan dipengaruhi oleh kondisi yang ibu.

Ada banyak cara yang bisa dilakukan, selain oleh raga ringan, salah satu cara lain adalah dengan rutin mengonsumi buah-buahan.

Setidaknya ada 5 jenis buah yang sangat baik dikonsumsi secara rutin, apalagi dengan menjadikannya jus buah.

Berikut ini 5 jenis jus buah yang baik untuk dikonsumsi bagi ibu hamil:

1. Jus Buah Stroberi

Jus buah jenis ini bisa menjadi salah satu rekomendasi minuman bagi ibu hamil, terlebih dalam menjaga kesehatan tubuh dan kondisi janin

Kandungan antioksidan yang terkandung dalam stroberi akan membuat tubuh kebal dari serangan berbagai penyakit.

2. Jus Buah Delima

Halaman:

Editor: Dani Saputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x